Seluruh Gaji Menteri Malaysia Dipotong 20 Persen, Anwar Ibrahim Bantah Terima Gaji Dobel
Selasa, 06 Desember 2022 | 11:15 WIB

“Ada sebagian orang yang mengatakan Anwar tidak mengambil gaji perdana menteri, dia akan mengambil gaji menteri keuangan. Itu tidak benar. Hanya ada satu gaji," tegasnya.
Selama kampanye pemilihan umum baru-baru ini, Anwar berjanji untuk melepaskan gajinya sebagai solidaritas dengan penderitaan rakyat. Susunan Kabinet, yang terdiri dari 28 menteri, diresmikan pada Jumat lalu.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta